
Harga produk:
- Jerigen 25 Lt Rp. 350.000
- Jerigen 5 Lt. Rp. 70.000
Laundry Sour adalah kebalikan dari alkali builder, produk ini menetralkan kembali air cucian ke pH normal setelah proses cuci menggunakan pH tinggi. Sehingga produk ini masuk kategori produk finishing yang berdampingan dengan softener.
Laundry sour tidak hanya menetralkan pH, tetapi kemampuan lainnya membersihkan mineral air yang terbentuk pada serat pakaian yang dapat menimbulkan warna kusam pada pakaian. Tanpa produk ini, pakaian bersih tapi tidak terlihat cerah, walaupun produk ini bersifat opsional tetapi memiliki peranan penting untuk kualtas laundry.
Komposisi:
Laundry Sour terdiri 3 jenis senyawa asam lemah dengan pH 1-2, dengan konsentrasi 15%.
TERTARIK DENGAN PRODUK INI?
Anda bisa membeli online atau hubungi kami
Kami sarankan untuk ukuran 5 Ltr Bisa dibeli Online