SPESIFIKASI PRODUK LAUNDRY EMULSIFIER
Spesifikasi Produk Laundry Emulsifier, merupakan produk konsentrat, terdiri atas Surfaktan Nonionik, Anionik, Pelarut dan Additive. Produk ini mampu mengangkat minyak, lemak dan noda dari Tinta, kotoran berat dan beberapa noda lain dan menjadikan pakaian/linen bersih sempurna.
Laundry Emulsifier – Performa Product
About
Produk Premium ini sangat ampuh untuk membersihkan kotoran berat, minyak, lemak dan noda ringan. Sangat baik digunakan pada laundry Hotel , Rumah Sakit dan Premium Laundry.